Mastura Azzura Mendaftarkan Blog Ke Web Directory ~ Dunia Elektro

Saturday, May 11, 2013

Mendaftarkan Blog Ke Web Directory

Posted by Aim on 11:13 AM with No comments

Baiklah langsung saja saya akan menjelaskan caranya Mendaftar ke Technorati

  1. Buka www.technorati.com
  2. Klik Join di pojok kanan atas.
  3. Isi semua Form yang disediakan, jika sudah Centang "I agree to abide by Technorati's Privacy Policy and Terms of Use" Klik Join.
  4. Check Inbox di Email anda yang digunakan untuk mengisi Form tadi.  Buka pesan dari Technorati dan copy link yang disediakan disitu. Pastekan di tab baru.
  5. Activation Berhasil, sekarang Sign In ke technorati menggunakan Username dan Password yang sobat isikan di Form tadi.
  6.  Klik Username sobat di Pojok kanan atas.
  7. Scroll kebawah, Lalu sobat akan menemukan bacaan "My Claimed Blogs". Isi alamat blog sobat disitu, dan klik Claim.
  8. Check inbox email sobat, terdapat kode untuk mengklaim seperti 266XUGKF8D2P
  9. Copy kode tersebut dan buatlah sebuah posting yang memuat kode tersebut.
  10. Publish artikel sobat, lalu kembali ke technorati. Klik "Check Claim".
  11. Jika berhasil maka sobat akan mendapat pesan "We have successfully crawled your blog and found the claim token, and your claim is now awaiting review".
  12. Tunggu pihak Technorati selesai mereview blog . Jika sudah selesai, pemberitahuan kepada sobat bahwa blog sobat berhasil diterima melaui email.


Post a Comment

Jika ingin berkomentar, silahkan menggunakan kata-kata yang baku, berkomentarlah sesuai dengan tema yang dibahas. Dilarang untuk promosi dalam bentuk apapun, memaki atau hanya sekedar spam.

Terima Kasih Jika Anda bersedia mematuhi aturan dari admin..
Selamat menikmati..